Cara Membuat Gulai Udang Pedas Ini adalah resep masakan padang yaitu gulai udang pedas. Dari namanya saja udah menggugah selara ya guys… Ok, langsung saja berikut ini adalah cara membuatnya. Seperti biasa siapkan bahan-bahannya: 1 kg Udang besar 5 buah cengkeh 3 buah kapulaga 2 btg serai (di geprek) 2 lembar daun jeruk 65 mlm […]